Pastikan Semua Perlengkapan Balita Tersedia Saat Mudik
Mudik bersama balita akan menyenangkan jika semua perlengkapannya sudah tersedia, Kita tidak boleh mengandalkan atau berpikir nanti saja beli di perjalanan. Karena belum tentu apa yang kita butuhkan akan dengan mudah kita beli di sepanjang perjalanan. Berikut beberapa
Perlengkapan Balita yang harus di bawa dan Tips mudik bareng balita agar perjalanan mudik anda menyenangkan.
inaninun.com toko online perlengkapan balita terpercaya.
- Bawa susu anak dan termos yang berisi air panas untuk persiapan jika anaka anda minta susu selama perjalanan, apalagi jika perjalanan anda jauh.
- Siapkan makanan atau celiman kesukaan anak anda.
- Siapkan obat obatan untuk sikecil.
- Bawa barang atau mainan kesukaan sikecil agar sikecil punya kegiatan dan perhatiannya tidak tertuju pada kemacetan di jalan.
- Siapkan lagu lagu favorit sikecil agar sikecil selalu riang dan tidak bosan.
- Bawa kendaraan sendiri dan sering beristirahat.
Tetap utamakan keselamatan dan kesehatan sikecil, jangan sampai perjalanan mudik anda membuat sikecil kecapaian dan sakit. Demikianlah Tips mudik bersama balita buah hati anda semoga bermanfaat.
Artikel keren lainnya:
Belum ada tanggapan untuk "Perlengkapan Balita Saat Mudik"
Post a Comment